Rabu, 30 November 2011

Kisi UAS Sejarah Kelas X SMT Gasal 2011

Kisi UAS Sejarah Kelas X SMT Gasal 2011
Macam-macam sejarah
Guna2 sejarah
Tradisi lisan dan tulisan
Macam-macam cerita rakyat dan lagu rakyat
Sistem pengetahuan masyarakat zaman dulu
Media tulis zaman dulu
Bahasa dan akasara prsasti
Kitab-kitab sastra peningglan Hhindu Budha
Karya nusantar yang hilang dan domisilinya saat ini
Segala hal tentang Negarakertagama
Babad dan Hikayat
Bustanussalatin dan Tajussalatin
Macam2 historiografi beserta masing2 ciri dan para penulisnnya
Sejarawan kritis pertama dar Indonesia dan karya2nya
nama-nama sejarawan Indonesia (di buku paket)

Nilai Tugas Kelas X 3

(Puisi) (Uji Kompetensi)
Ainun Fajri Bestari 8 7
Annisa Dewani Putri 8 7
Aribah Nauf Taqiyyah - 7
Azka Azizah Ghossani 8 7
Baqiyyatush Shalihah - 7
Danis Khoirunnisa 8 7
Fajar Khoiriyah 8 7
Fatiya Khoirul 'Izzat 8 7
Hanifah Ayu Saputri 8 7
Khoirunnisa' 8 7
Latifah Ayu Savitri 8 7
Levina Almira 8 7
Lina Mufidah 8 -
Luthfi Fauziah Annisa'i 8 7
Maqbulatin Nuha 8 7
Mar'atus Sholehah 8 7
Maulina Massa Mega 8 7
Mughnifia Putri Sabrina 8 7
Nadiya Ulfa 8 7
Nafi'ah Nur Baiti 8 7
Nafidatul Mufidah 8 7
Qudwatu Nabila Rodhiya 8 7
Rezeika Mutia Sari 8 7
Rianita Fatih Ariba 8 7
Siti Sri Hasna Hasriana 8 7

Nilai Tugas Kelas X 1 dan X2 (bagi yg belum mohon segera mengumpulkan!)

(Soal Kmptnsi)(Diskusi ttg Sejarah Lisan)
Afif Musthofa 7 -
Ahmad Fikri - -
Azmul Fauzi 7 7
Faqih Abdurrahman 7
Fatih Nuzulul Hanan 6 7
Habib Nasrudin Fikri 7
Halwa Latief Naja 7 7
Indra Prakoso Aji 7 7
Kurnia Nur Baharudin 7 7
Langgeng Hidayatulloh - -
Muhammad Affan Hanif 7 -
Muhammad Faishol Ridho - 7
Muhammad Ibrahim - 7
Muhammad Ilzam Falah 7 7
Muhammad Nasruddin - -
Mursyid Fatahillah - 7
Rachmat Gosepa Jaya 7 7
Rijal Kholilullah - 7
Rizqy Azzaidan - -
Thoriq Abdul Aziz 7 7
Vega Rasiditya Andrya - 7
Yusuf Alfiandhika Wiguna- 7
Ilham Binar Lazuardi 7 7


Afif Burhanuddin - -
Ahmad Hafizh 6 7
Alyrahman Syari'aty Salman - -
Arif Zakariya 7 7
Aryo Sidiq Sudibyo - -
Bintang Al Hakim - -
Dhiaulhaq Muafa 7 -
Dzaky Abdillah - -
Faris Abdurrahman Fathoni - -
Ganang Sulih Kusuma - -
Graha Lodang Kusuma - -
Husni Ahmad Sidiq 7 -
Ihsan Alfiannur Yusuf - -
Imad Dhiya 'Iddin 7 -
Ja'far Abdurrahman 7 -
Muhammad Al' Dino Sobo H. - -
Muhammad Dhiya'uddin R. - -
Muhammad Hasan - -
Musthafa Khairi - -
Ridwan Jabal Shodiq - -
Roki' Amrullah 7 7
Yusuf Rahman Sabitra - -
Ahmad Anis - -

Selasa, 29 November 2011

Kisi UAS Sejarah IPS XI

Soal Ulangan Blok Smt Gasal Sejarah IPS XI

Teori2 masuk Kebudayaan Hindu Budaha dan Islam
Sistem kepmimpinan di era Pra Hindu-Budha, HinduBudha dan setelahnya
Prambanan-Klaten
Tentang Kerajaan Hindu petama
Candi Hindu-Candi Budha
Tentang Kitab Negarakertagama
Sejarah Pondok pesantren di pesisir
Tentang Demak
Jalur Klasik perdagangan rempah
Kedatangan Bangsa Eropa, pemimpin, jalur dan Perjanjian antar mereka

Tentang VOC,
Kebijakan masing dari VOC, Daendels Rafles dll
Rafles dan sewa tanah
Perjanjian antara Inggris dan Belanda
Tanam Paksa
Dampak dari penjajahan
Kelaparan di Jawa
Open Door Policy
kebijakan penjajahan orang-orang Eropa Zaman modal swasta masuk
Buku-buku tentang Indonesia
Tentang politik etis


Selamat Belajar.....
>{Siapa yang menguasai masa lalu akan menguasai masa depan}

>> Wal Tandhur Nafsun Maa qaddamat li qhad .....

Kisi UAS Sejarah IPA XI

Kisi UAS Kelas XI IPA
Pajang, samudera pasai, majapahit
Segala hal tentang Kerajaan Demak
Faktor keruntuhan Kerajaan Hindu Budha
Masyarakat peninggalan Hindu Budha
KAsta
Perguruan Tinggi terbesar di Asia Tenggara
Peninggalan Candi
Sistem pemerintahan di jaman Hindu Budha serta jaman pra dan pasca-nya
Sekitar kedatangan awal Bangsa Eropa dan pimpinannya beserta latar belakangnya
Kebijakan penjajahan sejak VOC, Daendels, Raffles hingga Pemerintah Hindia Belanda beserta dampaknya
Sekitar Politik Etis
Kronologi Jepang ke Indonesia
Perjanjian-perjanjian yang terkait dengan Pendudukan Belakanda dan Jepang
Kebijakan awal pendudukan Jepang
Negara2 jajahan Jepang
Kebijakan2 Jepang
Sejarah PETA: ada di blog
Lembaga-lembaga bentukan jepang dan fungsinya masing-masing

Hasil Pengumpulan Tugas Diskusi Kelas X Ikhwan

Yang sudah mengumpulkan adalah ;

kelompok : Husni, Ahmad, Roki, Imad, Arif dan Muafa.

mhn yang lain segera menyusulkan untuk mendapatkan nilai.
Syukron, Jazakumulloh

Nilai Ulgn Harian Bab 2 Kelas XI IPA-1 (Akhir November)

Palguna Dio = ..kurang dr 70 (mhn sgr remidi)
Ahmad Ghozi = 95
Faiz FN = 88
Ibrahim Hasan = 85
Ismail Shidiq = 85
Khalid Nur Fahman = 83
Luthfi = 70
M Faras = 83
M Hanif = 85
M Furqon = 85
M Hafidz = 85
M Haidar Hilmi = 85
M Saad = 93
Syauqiy = 80
Wildan Ahmi = 85
Zaki Abdulloh = 95
Zaki Mubarok = ...krg dr 70 (mhn sgr remidi)

Senin, 28 November 2011

Soal Ulangan Harian Online untuk kelas X 3

ASs. Anak-anakku, mhn maaf ada sedikit kerterlambatan upload. Mohon tetap jujur untuk tidak membuka buku saat menulis jawabannya.
Soal
1. Pada media/bahan apa sajakah masyarakat zaman dahulu mendokumnetasikan pengalaman kehidupannya? (Sebutkan 5 media!)
2. Sebutkan 2 contoh Prasasti yang ditulis dalam bahasa Sanskerta dan menggunakan huruf Pallawa yang merupakan sumber peninggalan kebudayaan/ kerajaan Hindu Budha di Indonesia!
3. Siapakah nama Gubernur Jenderal yang memimpin penjajahan Inggris di Indonesia yang membawa paksa karya-karya satra dan benda seni milik nusantara seberat 30 ton ke negeri asalnya?
4. Menurut Robert Wilson, Indonesia memiliki naskah terpanjang dan terbaik di dunia. Berjudul apakah naskah itu dan berasal dari daerah mana?
5. Siapakah nama penulis Kitab Negarakertagama yang ditulis pada tahun 1365 sebagai peninggalan kerajaan Majapahit?
6. Sebutkan ciri-ciri Historiografi (penulisan sejarah) tradisional!
7. Sebutkan ciri dari Historiografi Kolonial!
8. Apakah fungsi dari historiografi nasional?
9. Sebutkan contoh tokoh sejarawan yang termasuk penulis historiografi tradisional!
10. Sebutkan contoh dari Historigrafi tradisional jaman Islam di Nusantara!

Selamat mengerjakan!
{Siapa yang menguasai masa lalu, dia akan mengauasai masa depan!}

Senin, 21 November 2011

NIlai Ulgn Har Bab 6 Awal - Kelas IPS XI- 2

Afanin ZP = menyusul(sdg latihan olimpiade ekonomi)
Ayu Setiani = 68
Elisa Kiki Fransiska = dibawah 70 (mhn segera remidi)
Farida Khansa = 90
Fatimah Ratna =
F Nuha T = menyusul(sdg latihan olimpiade ekonomi)
H. Hayati = 88
Iis Wahyu NH = menyusul(sdg latihan olimpiade ekonomi)
Meinar A. = 95
Mesik Mirsa = 88
Nabiiela T = 85
Nurmasari PN = 83
Ratna Puji AStuti = 88
Sakinah Baradja = 78
Titis Subeta Wati = 95

NIlai Ulgn Har Kelas XI-IPS -1 Bab 6 (21 November 2011)

Rijal M = 100
Luqman H = 90
A Shofa = 100
Afif M = 95
Agil Salaman = 100
A F Arrumi = 90
Enka Nur Jamala = 100
Hendro Bagus W = 100
Miftahuddin Irvani = 90
Muhajir H. AMin = 100
M Syuhada =
Yunus = 90
Mus'ab Ihsan = 85
Rianda = 100
Taufiq Amar Ridwan = ...(di bawah 70= harap sgr remidi)
Yusuf Abdul Azis = 100
Yusuf K = 100
M Azam = 100

Kamis, 17 November 2011

Materi Kls XI IPa ; Bab 2 Sub Penjajahan Jepang





Masa Penjajahan Jepang

Setelah 1941 menyerang Pangkalan Pearl Harbour di Honolulu (hawai),
Pada 1942 Jeang mendarat ke Indonesia di Tarakan, Manado, Bali, Banten, Indramayu dan Rembang.

Penjajah Belanda menyerah pada Jepang tgl 8 Maret 1942 melalui perjanjian Kalijati.
Hal ini menjadi awal masa Penjajahan Jepang di Indonesia.

Kebijakan Penjajahan Jepang di Indonesia antara lain adalah :
a. Membentuk Gerakan 3 A. (Jepang Pemimpin, Pelindung dan Cahaya Asia) diketuai Mr. Syamsudin
b. mendakan perubahan dalam lembaga pemerintahan
c. membentuk Kantor Berita Domei
d. Merekrut pribumi untuk bergabung dalam Keito, Seinendan, dan Fujinkai untuk ikut bertanggung jawab terhadap keamanan daerah


Awalnya, Jepang bersikap seolah-olah berlaku baik terhadap bangsa ini, dan menunjukkan perbedaan dari bangsa Belanda.
Hal tersebut sebenarnya bertujuan untuk menarik simpati saja. Setelah berhasil kemudian rakyat diminta mengumpulkan seluruh kekayaan dan membuat gua-gua untuk kepentingan perang.

Dalam waktu dua tahun saja, kondisi ekonomi rakyat Indonesia mereosot tajam.
Rakyat makan ketela pohon, daun daunan, umbi-umbian dan berpakaian karung goni.
(Mbah Warso Slamet dari Legiun Veteran Indonesia Cabang Kartosuro, yang pernah kita undang ke sekola SMA IT Nurhidayah tercinta ini; juga mengungkapkan hal serupa. Beliau juga pernah memakai pakaian karung goni).

Tahun demi tahun, situasi dunia bergolak. Mussolini di Italia jatuh pada 26 Juli 1943). Hitler diJerman juga jatuh pada 7 Mei 1945. Keduanya adalah negara Fasis yang sering bekerjasama dengan Jepang karena ideologi nya yang hampir sama.

Maka Jepang mulai bersiap ...

Bersama Para Mujahid Keluarga Besar Pasukan Langit



Hari ini mendapat kehormatan, mendapat undangan dari Keluarga Besar Legiun Veteran Republik Indonesia.
Baru sampai di depan kantor mereka, yang ada di dada dan mata ini bergetar.
terlihat dari depan mataku merangsek sampai ke belakang, banyak semak belukar menjaga kantor ini setiap hari

Belasan pasang kayuh sepeda jadi saksi, beliau para mujahid angkatan 45 yang bersemangat perang suci
sepeda-sepeda yang berjajar ini menemani
qalbu mereka menyatu
masih setia bersatu... mengikat silahturahmi

Butir-butir Pancasila yang tauhidi, .... mereka serempak kumandangkan sembari berdiri
Belasan jompo berdiri meski tak tegap, satu diantaranya duduk tapi tap khusyuk.

saat didaulat untuk menyampaikan siraman rohani,
baru saja mengucap salam .... mata airku berlomba meluncur sampai ke hati. Justru rohaniku yang tersiram....
tentu ...oleh semangat mereka yang belum padam.

Dahsyat... hebat...benar2 membakar...!!!!

Selasa, 15 November 2011

Tugas November 2011 Kls XII >> Semua tlh Kau rampas dr kami wahai penjajah!!!!

Semua tlh Kau rampas dr kami wahai penjajah!! (Tugas Kelas X Bulan November 2011)
Alm. WS. Rendra, dlm orasi kebudayaannya yg dibacakan beliau sewaktu acara di Taman Ismail Marzuki mengingatkan ttg kita pd suatu hal. Yaitu para penjajah tidak hanya merampas hasil bumi, jerih payah manusia Indonesia dan juga kesejahteraanya. Mereka juga ternyata telah merampas banyak hal yg terkait dengan masa depan kita.
Belanda misalnya, dua tahun setelah mendarat di Pulau Jawa, mereka merampas Kitab yg ditulis oleh Sunan Bonang (yg mereka sebut Het Boek Van Mbonang). Begitu berartinya buku ini bagi generasi penerus nusantara Jaya, Indonesia. Buku ini bercerita tentang awal sejarah dan perkembangan da'wah Walisanga di Jawa, menyebarkan Islam dengan cara damai.
Begitu juga Raflles, menjajah cuma 5 tahun (1811-1816), tp dia pulang membawa serta 30 ton kitab-kitab sastra dan ilmu pengetahuan serta benda seni nusantara.
Tentu ini sangat

Materi Kelas XII - IPS : Bab 4 Perkembangan Ekonomi Politik Masyarakat Indonesia era Orde Lama


Bab 4
Sub Bab Kebijakan Ekonomi Masa Demokrasi Terpimpin

Untuk menanggulangi berbagai masalah ekonomi yang diwarisi sejak sebelum kemerdakaan RI, maka pemerintah Indonesia mengambil kebijakan sebagai berrikut:

1) Kebijakan Gunting Syafruddin (Sanering)
2) Nasionalisasi De Javasche Bank (yg sebelumnya adalah milik Belanda)
3) Sistem Ekonomi Benteng
4) Gerakan Assaat
5) Nasionalisasi Perusahaan Belanda
6) Pembentukan Dewan Perancang Nasional
7) Devaluasi Mata uang Rupiah
8) Deklarasi Ekonomi

Penejelasan :
1) Kebijakan Gunting Syafruddin (Sanering)
Pada 19 Maret 50, Syafruddin Prawiranegara (Menteri Keuangan dari Masyumi) mengleuarkan kebijkan bahwa semua uang kertas yang bernilai Rp 5,00 ke atas dipotong nilainya menjadi setengah. Akhirnya pemerintah berhasil menarik uang 1,5 milyar untuk membiayai defisit anggarran.Dg Demikian Pemerintah dan rakyat berhasil bersama menyelesaikan masalah hutang negara

2) Nasionalisasi De Javasche Bank (sebelumnya milik Belanda/ berdiri 1827)
Pada 15 Des 51 via UU 24/51 Berubah menjadi milik Indonesia, berfungsi sbg Bank Sentral dan Bank Sirkulasi.


3) Sistem Ekonomi Benteng
Gagasan dari DR. Sumitro, intinya perlu merubah sistem ekonomi kolonial mjd sitem eknomi nasional. Bahwa pemerintah wajib memberi kredit pada pengusaha pribumi. Maka pd 1950 s/d 53 700 pengusaha pribumi Indonesia mendapat kredit dari Program brnteng.

4) Gerakan Assaat
Pada 19 Maret 1956, Mr Assaat di Depan Konggres Nasional Importir Indonesia, menyatakan bahwa Pemerintah harus meneluarkan peraturan utnuk melindungi pengusaha-pengusaha nasional krn warisan sistem dari Belanda membuat merka tak bisa bersaing secara Fair dengan pengusaha CIna yang sering mendapat previlegge dari kolonial.
Selanjutnya Pemrintah memberikan bantuan pada perusahaan-perusahaan yg saham kepemilikkannya 100% dimiliki oleh Pengusaha pribumi. (ini dilakukan pada masa kbinte Ali)

5) Nasionalisasi Perusahaan Belanda
Tahun 1957, pemerintah mengluarkan keputusan :
a. Melarang berredanrya semua terbitan dan film berbahasa Belanda
b. Melarang Maskapai penerbangan Belanda KLM mendarat danterbang di wil RI
c. Semua keggiatan Konsul Belanda di Indonesia diminta dihentikan

6) Pembentukan Dewan Perancang Nasional
1959 DPN dibentuk dengan tugas memeprsiapakan rancangan UU pembangunan nasional serta menilai penyelenggaraannya. Keuanya adalah MR. Moh. Yamin.

7) Devaluasi Mata uang Rupiah
1959 mengeluarkan kebijakan devaluasi mata uang Rp 1.000,- dan 500,- menjadi Rp 100,- dan Rp 50,-. Tujuannya adalah : meningkatkan nilai rupiah dan melindungi tabungan rakyat

8) Deklarasi Ekonomi
DEKON yaitu serangkaian peraturan mengenai ekspor, impor dan harga. Namun hal ini gagal menuai hasil krn beberapa sebab antara lain : kesulitan keuangan karena pemutusan hubungan dengan Malaysia dan Singapura.

Bidang Politik :
Ditandai dengan pemutusan hubungan diplomatik, 17 Agustus 1960 adalah puncak konflik hubungan diplomatik Indonesia-Belanda mengenai Irian Barat. Berbagai diplomasi yang dilakukan tak menuai hasil.
Akhirnya 17 Des 1961 Sukarno mengeluarkan TRIKORA ;
1) gagalkan pembentukan negara Boneka Papua oleh Belanda
2) Kibarkan Sang MErah Putih di seluruh Irian Barat
3) bersiap untuk mobilisasi umum

Dibentuklah Komando Mandala Pembebasan Irian Barat
1 Oktober 1962 Indonesia Belanda sepakat menyerahkan Irian Barat pada pemerintahan sementara PBB untuk kemudian diadakan referendum dari rakyat Irian Barat. Namun Para Pelaut Indonesia yang gagah berani telah mengobarkan semangat perjuangan dengan menjadi martir untuk bergabungnya Iraian Barat bersama Indonesia. Akhirnya 1963 PBB menyerahkan wilayah Irian Barat [ada Indonesia, stl sebelumnya pd 1962 Belanda menyerahkan Irian Barat pada UNTEA (United Nation Transition Authority on West Irian)

Senin, 14 November 2011

Materi XI IPS: Bab 6 Perkembangan Pengaruh Barat pada Masa Kolonial

Penjelajahan Samudera oleh bangsa-bangsa Eropa

3 G

Faktor Penyebab datangnya Bangsa Eropa melalui penjeleajahan Samudera

Sebab-sebab keruntuhan VOC tgl 31 Des 1799:

  1. Buth biaya perang menghadapi perlawanan Pangeran Diponegoro dan Rakyat Jawa (1828-1830)
  2. Tindak korupsi oleh pegawai VOC
  3. Ada jual beli jabatan
  4. Tumbuh tuan tanah partiklir (Swasta)- gol China dan Swasta Belanda
  5. Utk menutup biaya VOC jg mencari pinjaman dan tak terbayar

Kebijakan Penajajahan masa Daendels (1808-1811)-Perancis/belanda Louis Napoleon:

  1. Perkekrutan pribumi jd tentara Belanda (dr Bugis, makasar, Bali, Madura dan Ambon)
  2. Batavia dijasdikan kota benteng
  3. Surabaya dijadikan pusat pembangunan Armada Kapal
  4. Pembuatan pabrik senjata di Bandung
  5. Pembangunan Pelabuhan di Cirebonn, Tanjung Priok, Tanjung Perak dan Merak
  6. Pembangunan Jalan Anyer-Panarukan (1.00 km) dg kerja paksa .

Kebijakan Penjajahan Masa Rafless (1811-1816)

  1. Jawa dibagi mejd 16 karisidenan
  2. Sistem sewa tanah diterapkan (landrente)
  3. Kekuasan Para Raja dan Bangsawan dikurangi
  4. Kerja Paksa dibatasi, tanam paksa dihapusfr

Rafles kepincut alam dan kebudayaan sosial Indonesia. Penelitian Sejarahnya tertuang pada buku The History of Java.

Dia jadi ketua Bataviaasch Genootschaap (perkumpulan para ahli ilmu pengetahuan)

Juga membangun Kebun Raya sbg kebun penelitian pertanian. Istrinya jg dimakamkan disana.

Kebijakan Penjajahan Hindia Belanda (pasca Perjanjian London-1814);

  1. Sistem tanam paksa, Kas Belanda bertamabah, hutang terlunasi, , tapi rakyat kelaparan, banyak yg meninggalkan pertanian dan mengadakan perlawanan.misal : di pasuruan ada pembakaran kebun tebu
  2. Politik pintu terbuka (untuk modal swasta), hingga tumbuh perusahaan2 penerbaganan, tambang dll.
  3. Politik monnopoli dagang
  4. Poltik perang dan adu domba dg mengurangi kekuasaan para raja
  5. Menerapkan penetrasi kebudayaan eropa ke masyarakat dg saluran agama kristen
  6. Politik Van De Venter (edukasi, irigasi, transmigrasi )>> utk memecah belah penduduk, kesannya baik, tp memecah

Jumat, 11 November 2011

(Tugas Kelas X Bulan November 2011) Semua tlh Kau rampas dr kami wahai penjajah!!

Alm. WS. Rendra, dlm orasi kebudayaannya yg dibacakan beliau sewaktu acara di Taman Ismail Marzuki mengingatkan ttg kita pd suatu hal. Yaitu para penjajah tidak hanya merampas hasil bumi, jerih payah manusia Indonesia dan juga kesejahteraanya. Mereka juga ternyata telah merampas banyak hal yg terkait dengan masa depan kita.
Belanda misalnya, dua tahun setelah mendarat di Pulau Jawa, mereka merampas Kitab yg ditulis oleh Sunan Bonang (yg mereka sebut Het Boek Van Mbonang). Begitu berartinya buku ini bagi generasi penerus nusantara Jaya, Indonesia. Buku ini bercerita tentang awal sejarah dan perkembangan da'wah Walisanga di Jawa, menyebarkan Islam dengan cara damai.
Begitu juga Raflles, menjajah cuma 5 tahun (1811-1816), tp dia pulang membawa serta 30 ton kitab-kitab sastra dan ilmu pengetahuan serta benda seni nusantara.
Tentu ini sangat

Kamis, 10 November 2011

... maaf atas segala khilaf...

oleh Rosnendya Yudha Wiguna pada 19 Mei 2011 jam 20:24

... kepada anak-anak hebat

angktn pertama SMA IT Nur Hidayah

yg di hati tetap melekat

Mohon maaf atas segala salah

mhn maaf atas semua khilaf

smg hati-hati kalian tetap berkumpul dalam samudera keimanan

mulai hari ini, sdh ada rindu dari kami

rindu tawa, rindu bahagia

rindu diskusi bersama, rindu dlm suka dan duka

berjuang meraih prestasi

mengharumkan nama sekolah ini

berjuang dalam persaudaraan

untuk kejayaan da'wah Islam

Materi Pelajaran Sejarah Kelas X: Bab 1. Prinsip Dasar Ilmu Sejarah

Adalah sebuah fakta bahwa kehidupan suatu masyarakat pada hari ini, sangat dipengaruhi oleh kehidupan masyarakat di masa lampau. Kemudian, kehidupan masyarakat di hari esok, tentu juga dipengaruhi oleh kehidupan masyarakat pada hari ini. Misalnya saja, bila masyarakat saat ini terlalu berlebihan dalam menggunakan sumber daya alam, maka masyarakat di masa depan yaitu generasi penerusnya bisa memperoleh efek negatifnya. Misalnya berupa kekurangan sumber daya alam untuk menopang kehidupannya. Demikian juga bila masyarakat pendahulu kita tidak berjuang sekuat tenaga berperang mengusir penjajah Eropa, dengan pengorbanan harta, darah dan nyawa, tentu masyarakat Indonesia saat ini sebagai gerasi penrusnya tidak akanmerasakan hidup merdeka dan bebas dari penyiksaan dan enjajahan yang semena-mena.

Maka mempelajari apa yang yang telah dilakukan masyarakat pada masa lalu yang telah menjadi sejarah, tentu sangatlah penting untuk dilakukan. Melalui hikmah yang muncul dari peristiwa masyarakat di masa lalu, kita bisa sadar sepenuhnya tentang hambatan dan ancaman apa yang perlu kita hindari dan hadapi. Selain itu, untuk menyusun cita-cita masa depan, kita bisa juga belajar dari bagaiamana generasi masa lalu menskrontruksi cita-cita bangsa. Seorang cendekia bernama Albana pernah berujar; ”Mimpi hari kemarin adalah kenyataan hari ini, dan mimpi hari ini adalah kenyataan hari esok”.

NYAWA-NYAWA KALIAN PADA NYAWA KAMI

oleh Rosnendya Yudha Wiguna pada 09 November 2011 jam 13:58

.....pagi November yg berselimut mendung

66 tahun yg lalu, kisah bersejarah menusuk qalbu

10 November '45......tonggak perjuangan kita

mempertahankan kemerdekaan...menyabung nyawa bersama

ribuan pejuang rela berkorban....

ribuan mujahid telah berpulang....

demi kami anak cucumu,

demi kami yg selalu merindumu...

kini kami cipta prestasi...!

kini kami bakar jiwa kami dg semangat syahid yg kalian beri !

kini kami kecup tanah air ini...!

kini berikan peluh juang membangun negeri!

dekap kami merah putih pada hati

genggam .... peluk ....teriak kami tangisi ribuan pejuang yg telah mati demi negeri

terimalah persembahan kami

generasi bangsa ....

yang berjanji kan tetap setia

terima kasih hatur kami padamu pejuang

menguntai kata...

berbagi cerita...

mata hatimu yg lembut

semangat juangmu yang tak redup

tlah membakar jiwa dan semangat kami

kepal tangan...

sorot mata tajam ...

teguh tak gentar ..

kami pun siap untuk berkobar

kami terima... kami terima

estafeta semangat bangsa

dari nyawa-nyawa generasimu

pada nyawa-nyawa kami di hari ini

....nyawa-nyawa mujahid muda INDONESIA

Allahuakbar...Allohuakbar...Allohuakbar!!!

{tribute to: Bung Tomo, Mbah "Warso Slamet" dan kawan2 perjuangannya di Legiun Veteran Republik Indonesia dlm rangka hari Pahlawan 10 November 2011}

(Tugas Kelas XI - Bulan November 2011); Semua tlh Kau rampas dr kami wahai penjajah!!

Alm. WS. Rendra, dlm orasi kebudayaannya yg dibacakan beliau sewaktu acara di Taman Ismail Marzuki mengingatkan ttg kita pd suatu hal. Yaitu para penjajah tidak hanya merampas hasil bumi, jerih payah manusia Indonesia dan juga kesejahteraanya. Mereka juga ternyata telah merampas banyak hal yg terkait dengan masa depan kita.
Belanda misalnya, dua tahun setelah mendarat di Pulau Jawa, mereka merampas Kitab yg ditulis oleh Sunan Bonang (yg mereka sebut Het Boek Van Mbonang). Begitu berartinya buku ini bagi generasi penerus nusantara Jaya, Indonesia. Buku ini bercerita tentang awal sejarah dan perkembangan da'wah Walisanga di Jawa, menyebarkan Islam dengan cara damai.
Begitu juga Raflles, menjajah cuma 5 tahun (1811-1816), tp dia pulang membawa serta 30 ton kitab-kitab sastra dan ilmu pengetahuan serta benda seni nusantara.
Tentu ini sangat berpengaruh terhadap pola pikir generasi berikutnya, yg terputus mata rantai kemajuan peradabannya dengan generasi pemula.
Masih banyak lagi yang tersimpan di Bloideiean Library - Oxford University, Leiden Library Belanda, dan Juga American Conggres Library.
Semua itu mereka lakukan, di sela2 melakukan penjajahan fisik pada nenek moyang kita. Menerapkan kerja paksa, antara lain pembuatan jalan Anyer-Panarukan sepanjang Pulau Jawa (krg lebih 1.000 km), dengan jalan paksa , sampai para pekerjanya mati juga kelaparan.
Yang pernah mendengar fakta sejarah ini, tentu akan geram, dan bertambah semangatnya mengutuk penjajaha, Penjajahan fisik yg hingga hr ini masih terjadi di belahan dunia lain. Atau juga penjajahan dalam wajah lain yang sebenarnya jg masih berjalan di bumi Indonesia. Ya, Indonesia Negeri kita, yg oleh Muh. Yamin disebut sbg Imperium Nusantara III setelah Majapahit dan Sriwijaya. Apa pendapatmu wahai generasi muda. tuangkanlah kata hatimu dlm bentuk puisi atau sejenisnya! (Tugas untuk MP Sejarah utk Kelas X dan XI)nb. jangan lupa beri nama dan kelas!